Batam ,JelajahKepri.com – Anggota Polda Kepri yang di kirim dalam penungasan pengamana pelantikan Presiden RI ,untuk mengantisipasi kerusuhan ,Pada hari Selasa, tanggal 22 Oktober 2019, Pkl 22.45 Wib bertempat di Bandara Internasional Hang Nadim Batam telah tiba 100 Personel Polda Kepri yang BKO Ke Polda Metro Jaya. Selanjutnya di Mapolda Kepri dilaksanakan Apel Penyambutan kembalinya 100 Personel Ditsabhara selesai penugasan BKO Polda Metro Jaya pada rabu tanggal 23 Oktober 2019, Apel Penyambutan dipimpin langsung oleh Kapolda Kepri Irjen Pol Andap Budhi Revianto, S.IK dengan dihadiri Wakapolda Kepri, Irwasda Polda Kepri, Pejabat Utama Polda Kepri, Personel Dit Sabhara Poda Kepri BKO Polda PMJ dan Personel Polda Kepri.

Dalam arahannya Kapolda Kepri menyampaikan ucapan terima kasih kepada Personel yang telah selesai melaksanakan pengamanan di Jakarta atas dedikasi dan pengabdiannya. Kegiatan Pengamanan yang dilaksanakan di Jakarta adalah sebuah pengalaman yang belum tentu semua insan Bhayangkara memiliki. Diharapkan kepada semua personel yang telah melaksanakan pengamanan di Jakarta dapat menyikapi perkembangan yang ada kedepannya.

Maknai dan pahami tugas dengan bekerja ikhlas tanpa pamrih dan pengorbanan yang tinggi, yakin dan percayalah Allah SWT akan memberikan yang terbaik bagi kita. Semua menjadi pembelajaran dan pengalaman kepada rekan-rekan, semoga Allah SWT senantiasa melindungi kita semua.

(Rd/Boy )

Artikulli paraprakBP Batam Membutuhkan Pengelola Arsip Kualifikasi,Kompetensi Terwujudnya Pengelolaan Arsip Profesional
Artikulli tjetërWakil Dubes Korsel: “Saya Akan Promosikan Batam ke Pengusaha Korea!”

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.